/Divisi Ilmu dan Teknologi Tumbuhan Pakan dan Pastura

Divisi Ilmu dan Teknologi Tumbuhan Pakan dan Pastura

Mandat Divisi TPP

Pengembangan ilmu, teknologi dan manajemen produksi tumbuhan pakan dan pastura sebagai sumber pakan dan komponen ekosistem.

Ruang Lingkup Divisi TPP

  1. Eksplorasi, eksploitasi dan domestika tumbuhan potensial
  2. Ekofisiologi tumbuhan pakan
  3. Perencanaan dan budidaya tumbuhan pakan dan pastura
  4. Penyediaan hijauan pakan
  5. Pemuliaan hijauan pakan
  6. Produksi benih tumbuhan pakan
  7. Perbaikan dan peremajaan pastura
  8. Perencanaan kebun tumbuhan pakan
  9. Peran tumbuhan pakan dalam ekosistem pastura

Fokus Penelitian Divisi TPP

  1. Kajian eksplorasi, eksploitasi dan domestika jenis tumbuhan pakan potensil
  2. Kajian ekofisiologi tumbuhan pakan
  3. Kajian perencanaan, budidaya, peremajaan kebun tanaman pakan, padang penggembalaan dan pastura
  4. Kajian penyediaan hijauan pakan lintas sektoral dan subsektoral
  5. Kajian pemuliaan tanaman pakan
  6. Kajian pembiayaan kebun tanaman pakan dan padang penggembalaan
  7. Kajian produksi benih tanaman pakan
  8. Kajian ekosistem pastura dalam perbaikan dan peremajaan padang rumput
  9. Perbaikan dan peremajaan padang rumput
  10. Kajian peran tumbuhan pakan sebagai komponen ekosistem, darat dan perairan
  11. Peran tumbuhan pakan dalam konservasi tanah dan air